Kumpulan Nama Barang Elektronik Rumah Tangga

Kumpulan Nama Barang Elektronik Rumah Tangga - Rumah tangga adalah tempat tinggal yang ditempati oleh manusia, yang mana di dalam rumah, tentu juga terdapat beberapa perabotan yang diperlukan dan dibutuhkan, kegunaannya yaitu untuk menjalankan kegiatan hidup manusia sehari-hari. Biasanya, di sebuah rumah yang ditempati oleh satu keluarga yang terdapat anggota keluarganya mulai dari ayah, ibu beserta anak-anaknya, dan mungkin juga ditambah lagi dengan seorang pembantu rumah tangga, seorang pengasuh bayi, atau supir dan juga anggota keluarga yang lainnya. Maka disetiap orang di rumahnya memiliki barang-barang pribadi yang berupa barang elektronik yang digunakan untuk keperluan rumah tangga yang berguna sebagai alat penunjang kegiatan hidupnya sehari-hari. Maka dari iti ada pula barang-barang umum yang dapat  digunakan pada setiap anggota di rumah tersebut.


Disaat sekarang ini, yang mana perkembangan teknologi sudah begitu maju dan terjadi pergeseran pada perilaku manusia, mulai dari yang dahulunya tidak menggunakan barang-barang elektronik, dan sekarang telah menggunakan benda-benda elektronik yang berteknologi canggih. Dan mulai dari yang tidak memerlukan alat elektronik, sekarang telah menjadi sangat merasa ketergantungan terhadap barang elektronik tersebut. Mungkin juga sudah tidak begitu banyak lagi orang-orang yang berada dimasa sekarang ini yang tidak membutuhkan barang elektronik untuk menunjang beberapa keperluan  hidupnya. Sudah banyak orang yang tidak merasa ragu-ragu lagi untuk menghabiskan sebagian besar dari pendapatan dan penghasilannya untuk membeli benda-benda elektronik yang disertai dengan kelengkapannya untuk dipergunakannya sehari-hari.

Baca juga : Cara Mengetahui Kapasitas Maksimal Pada RAM Komputer

Nah, berikut ini ada beberapa daftar nama barang elektronik dan benda-benda elektronik yang terdapat di rumah tangga secara umumnya, nama-nama benda tersebut antara lain sebagai berikut:

1. VCD Player/BD Player/DVD Player
2. Televisi (TV)
3. Radio Tape/Compo/Hi-Fi
4. Pesawat Telepon
5. Handphone (HP)
6. Komputer/Laptop/Netbook
7. Lampu Listrik
8. Kipas Angin
9. Saklar
10. Mesin Cuci
11. Penanak Nasi yang berupa magic jar atau magic com
12. Mixer pembuat kue
13. Oven / Microwave
14. Kompor listrik
15. Pompa Air listrik
16. Air Conditioner (AC)
17. Exhaust Fan
18. Alat Pengering Rambut (Hair Dryer)
19. Lampu Darurat (Emergency Lamp)
20. Water Dispenser
21. MP3 Player / Discman
22. Alat Penyedot Debu

Dan masih banyak lagi nama benda elektronik untuk kebutuhan rumah tangga lainnya yang belum saya sebutkan di sini, jika ada yang belum disebutkan di atas, bisa Anda tambahkan pada kolom komentar di bawah. Semoga postingan ini bermanfaat bagi Anda, semoga semua kebutuhan di dalam rumah tangga akan semakin terpenuhi dan penggunaan pada benda elektroniknya semakin simpel dan praktis.

11 komentar

wah artikelnya hebat, saya jadi tau nama nama barang elektronik

Nice artikel gan , sangat bermanfaat

terimakasih gan atas kunjungannya

penting juga nih , kan kalau gak tau nama barangnya sendiri dirumah kan gak lucu :D nice !

wah artikelnya mantap banget min....sangat bermanfaat

Oh gitu ya gan.. kirain ane yang ada apinya obor. Ternyata kompor toh :v

Silahkan berkomentar dengan baik dan dengan bahasa yang mudah dimengerti serta mematuhi tata krama dalam berkalimat. Bagi teman-teman yang berkomenar dengan menyertakan link aktif, mohon maaf, komentarnya akan dihapus.
Demikianlah untuk dimaklumi. :)
EmoticonEmoticon